Video Pidato Presiden Indonesia SBY menanggapi Konflik Perbatasan dengan Malasyia

>> 2.9.10


Konflik Antara Negara Kita dengan Negara Tetangga Malasyia sudah terjadi cukup lama.
Dari Masalah Perbatasan yang tak ada habisnya, hingga masalah tenaga kerja Indonesia yang diperlakukan tidak senonoh dan tidak sewajarnya oleh Malasyia.
Dan sekitar tanggal 13 Agustus 2010.
Terjadi Konflik yang menegangkan.

Yaitu ditangkapnya 3 Petugas Kementrian dan Kelautan disekitar pulau Bintan.
Meski telah dikembalikan, namun ternyata terdengar kabar kalau ke 3 petugas tersebut di perlakukan tidak sewajarnya.

Terlepas dari masalah itu, semua ini berhubungan dengan Perbatasan kedua Negara ini.
Yang memang harus segera diselesaikan.

Berikut Petikan dari Pidato Presiden Susilo Bambang yudhoyono mengenai Konflik tersebut.
Yang dilaksanakan dari MABES TNI pada hari Rabu 1 September 2010 pukul 21.00 wib.

“Kesimpulan dari Pidato tersebut intinya Pemerintahan menegaskan akan Mempercepat permasalahan konflik dengan Jalan Diplomasi dan Perundingan.
Tanpa Emosi dan Jalur Peperangan.
Mengingat Kedua Belah Pihak Negara mempunyai hubungan Diplomatis yang menguntungkan satu sama lain.
Begitu banyak Kerja sama yang telah di berikan kedua Negara ini.

Dalam Pidato tersebut Pak Presiden berkata :
“ Semakin Erat Hubungan Kedua Negara, Maka akan semakin tumbuh pula Masalah yang Menerpa.
Namun, bukan berarti dengan Adanya Masalah, kita tinggal Diam.
Kita telah melakukan segala Upaya Diplomasi untuk menyelesaikan masalah – masalah yang timbul.

Seperti itulah Petikan dari Pidato Presiden.
Intinya.
Pemerintah menghimbau untuk tidak Emosi dalam menghadapi Masalah ini.
Pemerintah akan melakukan Jalur Diplomasi dan Perundingan secepatnya untuk menyelesaikan Masalah tersebut.
Dan Perundingan tersebut akan dilaksanakan di Malasyia pada tanggal 6 September 2010.
Kita nantikan saja keputusan yang memuaskan bagi Negara Indonesia.

Menurut saya.
Ini keputusan yang sangat bagus , kalau masih ada Jalur Diplomasi dan perundingan.
Kenapa harus memakai kekerasan.
Namun, jika masalah antara Negara kita dengan Malasyia tak kunjung selesai.
Pemerintah harus benar – benar Tegas mengambil Tindakan.
Karena Kedaulatan Negara Indonesia Tercinta adalah harga Diri Bangsa dan Rakyat Indonesia.

Indonesia dibangun dengan Jiwa – jiwa yang besar.
Maka Pertahankan Harga Diri dan Kedaulatan Negara Kita dengan Sikap yang Tegas.

Berikut Video Pidato Presiden SBY dari MABES TNI.
Yang saya ambil dari TV ONE.




Terimakasih untuk TV ONE yang telah menayangkannya.

Untuk Pemerintah Indonesia.
Selesaikan masalah ini dengan Tegas.
Agar Malasyia tidak lagi semena – mena terhadap Negara Kita.
Kita Negara Besar.
Kita takkan Rugi jika putus hubungan dengan Malasyia.
Yang harus kita kedepankan adalah Kedaulatan dan Harga Diri Bangsa kita tak bisa terus – terusan di Injak – Injak.

Untuk Seluruh Rakyat Indonesia.
Kita takkan Gentar untuk membela Negara Tercinta Indonesia Raya.




By Pimpim yg Selalu Cinta Negeri.
(Diambil dari TV ONE)

Bookmark and Share

0 komentar:

Posting Komentar

Makasih udah meluangkan waktu untuk membaca,,
ditunggu selalu kunjungan & masukkannya
"Jangan Lupa Tinggalkan Komentar ya"

  © Template modif n' update by Sweet Orange Bergemacopyright 2009

Mbalik maning meng NDUWUR  

pim @